Sekolah AKSI Gebyar PKBM dan LKP 2017 | Sekolah Kesetaraan SD/SMP/SMA Bandung

Sekolah AKSI adalah Sekolah Non Formal yang menyelenggarakan Pendidikan Kesetaraan Paket A/B/C Setara SD/SMP/SMA di Kota Bandung dan telah Terakreditasi plus Kursus Komputer dan Kewirausahaan. Solusi Putus Sekolah atau Belum Memiliki Ijazah SD/SMP/SMA tanpa Batasan Usia, Jarak dan Waktu. Biaya Ringan serta dapat diangsur, menjadikan Sekolah AKSI menjadi Sekolah Pilihan dan Terbaik di Kota Bandung. Mari bergabung dengan Sekolah AKSI, raih peluang dan kesempatan di masa yang akan datang

Gebyar PKBM dan LKP 2017

Bertempat di Click Square Kota Bandung, dihadiri oleh walikota Bandung Ridwan Kamil, Jajaran Dinas Pendidikan, Ketua dan Siswa PKBM dan LKP unjuk diri dalam usahanya mencerdaskan bangsa melalui pendidikan non formal.
Kegiatan ini pertama kalinya tergabung antara PKBM dan LKP yang berusaha memberikan suguhan yang menarik dan memiliki nilai edukasi bagi seluruh pesertanya. Dimana setiap peserta dari berbagai lembaga diberi kesempatan untuk tampil dan memperlihatkan hasil pembelajarannya.
Diberikan juga stand2 untuk hasil karya lembaga yang dipamerkan sebagai added value bagi pendidikan non formal, semoga kegiatan ini dapat terus dilanjutkan sebagai panggung kesempatan bagi mereka yg memiliki talenta atau mau mencoba, terima kasih kepada semua pihak atas supportnya dalam acara ini.



Subscribe to receive email updates:

0 Response to "Gebyar PKBM dan LKP 2017"

Post a Comment